Kepulauan Selayar, 02 Januari 2026. Telah dilaksanakan kegiatan Sosialisasi Revisi Anggaran dan Petunjuk Teknis Pembayaran Gaji Hakim yang diselenggarakan oleh Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung Republik Indonesia secara daring, dihadiri oleh Sekretaris dan Staff Kesekretariatan Pengadilan Negeri Selayar.
Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman satuan kerja dalam pelaksanaan revisi anggaran serta persiapan pembayaran gaji hakim, guna mendukung tertib administrasi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan peradilan.