
Kepulauan Selayar, 15 April 2025. Rapat pengawasan bidang Kepaniteraan dipimpin langsung oleh Panitera Pengadilan Negeri Selayar, Bapak Muh. Alauddin, S.H. Kegiatan ini dihadiri juga oleh Para Panitera Muda, Panitera Pengganti, Juru Sita dan Staf Kepaniteraan.
Kegiatan ini bertujuan untuk menghimpun kendala yang dihadapi bagian Kepaniteraan serta memberikan solusi agar kinerja pegawai tetap maksimal.